Selasa, 29 Oktober 2013

Puisi-Puisi Awaludin

Awaludin, T. t. l: Bandung, 5 Agustus 2013, Pekerjaan: Swasta Alamat : Jl. Cihampelasgg. Margalaksana no. 3/25 Rt 05/ Rw 09 Kel.TamansariKec. Bandung Wetan- Bandung Phone: 083821038982 / 085860986182 Email : awaludinfirst@yahoo.co.id 


“BUKA MATA, BUKA HATI”

Ketika Tuhan berfirman:
Bacalah!
sesungguhnya Tuhan tunjukkan
pintu
menuju pemahaman
eksistensi hidup
membangun diri
memelihara semesta

bangsa-bangsa besar berdiri
atas dasar kesadaran nurani
edukasi harga mati
mengukuhkan harga diri

semangat pejuang negeri
patriotisme berdarah-darah
tak semata emosi hati
tapi nadi telah dirajah
idealisme sang pencerah
agar lepas dari penjajah

penjajahan masih meraja
saat kebodohan nikmat berdansa
dibenak kita semua
mengulur waktu menata bangsa

buka mata
buka hati
gelorakan roda pembangunan negeri
dilandasi pendidikan penuh budi

buka mata
buka hati
menuju pemahaman diri
eksistensi bangsa tegak berdiri
seperti firman Ilahi

(Bandung, 1-9-2013)



“CITRA TERDESKRIPSI”

Tuhan Maha indah
menyukai keindahan
keindahan hadir lewat kaidah
kaidah ialah tata cara
memadu sesuatu berlatar ilmu

ilmu mengalir disuatu temu
dalam dunia
pendidikan tentu
dunia yang mengatur pacu
derap langkah mengarah tuju

harmonisasi kehidupan
adalah budi yang terbangun
atas keindahan berwawasan
memerankan manusia
sebagai manusia

menalarkan akal sejati
menuju peradaban tinggi
hikmah terdeskripsi      

(Bdg, 1-9-2013)



“ ESSENSIEDUKASI “

Sampaikanceritapadakeluarga
orang-orangsuksesitulahir
darisatupemahaman
tentangpentingnya
pendidikan

kabarkanberitapadatetangga
tokoh-tokohbesarituhadir
darisatukesimpulan
tentangperlunya
pengetahuan

tunjukkanbuktikepadakawan
keberhasilan yang kitaraih
setelahberjuangperih
diiringi modal diri
wawasanluasmencukupi

perlihatkanfaktapadahandai-taulan
kecemerlangandunia yang diraih
sesudahmemahamiarti
bentengianaknegeri
berjutailmumenerangi

ingatkanmasyarakatsekalian
duniabinasa
karenakegelapan
kegelapanlahirdarikehampaan
hampapengetahuan
hilangkesadaran

sadarkan orang-orang
agarjalan didalamterang
untukdunia yang tertata
denganduniabercahaya
duniapendidikankita

(Bandung, 1-9-2013)


“KESAKSAN SANG PENA”

Riwayatjelasterpahat
manusia-manusiatinggiharkat
dengangagahmerekabergulat
melawanmusuhsetiapsaat

benih-benihsemangatjuang
terbitdariruangpikiran
beralasbangku ide tertuang
menggoresmimpi dikertasterang

bait-baitcinta
kalimat-kalimatcerdas
merendasejarahnegara

menabuhpukulan-pukulanasa
mengaithasrattersembunyi
direlung-relunghati
setiapordeberganti
generasikegenerasi
bangku-bangkutakpernahmati
melahirkanberjutaprestasi
diduniapendidikan
jiwakumenyaksikan
keindahanmengukirharapan

diduniaitulah
kusaksikanpendidikan
bermetamorfosa
darijamankejaman

(Pangalengan, 30-9-2013)


“ REVOLUSIJIWA “

Emas yang terpangkas
intan yang berenang
darilubukpertiwi

ikan yang hilang
pohon yang terbang
daripusakanegeri

langkahtersendat-sendat
mimpi-mimpiterhambat
adalahbukti

sematakarenasulitberdiri
tegakmengepalkanjari
dengankekuatandiri

diribegitulemah
mudahterpedaya
diombang-ambingluka

lukaterciptakarenabuta
butamaknakarunia

marimenguraimakna
dirumah, disekolah, ditiapwilayah

mendidiknegeriuntukberdiri
diataskekuatandiri

agarlukacepatmereda
bergantisukabahagia
bersamapohontumbuhperkasa

agarikanmengisirantang
berhiasintan ditiapruang
berkilauemasgenerasimendatang

marimerevolusi
paradigmasalaharti
darijiwatersembunyi

(Pangalengan, 30-8-2013)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar